Assalamualaikum. Pada hari Jumaat yg penuh barakah ini abe kie ingin berkongsi cara mandi pagi hari yang sesuai dengan yang diajarkan Rasulullah SAW. Sila amalkannya untuk kesihatan kita yang optimum. Bagaimana caranya?

1. Bermula dari segayung siramkan telapak kaki.
2. Segayung betis.
3. Segayung paha.
4. Segayung perut.
5. Segayung pundak.
6. Berhentilah sejenak 5-10 detik.

Kita akan merasakan seperti wap/angin yang keluar dari ubun-ubun bahkan merinding, setelah itu lanjutkan dengan mandi seperti biasa.

Hikmahnya : Seperti pada gelas yang diisi air panas kemudian kita isi dengan air dingin. Apa yang terjadi? Gelas retak !!!

Jika tubuh kita .... apa yang retak?

Suhu tubuh kita cenderung panas dan air itu dingin, maka yg terjadi jika kita mandi langsung menyiram pada badan atau bahkan kepala, angin yang harusnya keluar jadi terperangkap atau yang paling fatal adalah pecahnya pembuluh darah

Maka kita sering menjumpai orang jatuh di kamar mandi tiba-tiba stroke, bisa jadi kita sering masuk 
angin karena pola mandi kita yg salah. Bisa jadi kita sering migrain karena pola mandi yang salah.

Pola mandi ini baik bagi semua umur terutama yang punya sakit diabetes, hypertensi, kolesterol, dan migrain/sakit kepala sebelah.

SEMOGA BERMANFAAT...

اَللَّÙ‡ُÙ…َّ صَÙ„ِّ عَÙ„َÙ‰ سَÙŠّدنَØ¢ Ù…ُØ­َÙ…َّدٍ Ùˆَ عَلىآلِ سَÙŠّدنَØ¢ Ù…ُØ­َÙ…َّد
CnP